DAFTAR USULAN RENCANA KEGIATAN PEMBANGUNAN (DURKP)
DU-RKP Desa merupakan penjabaran RPJM Desa yang
menjadi bagian dari RKP Desa untuk jangka waktu 1 (satu) tahun yang akan
diusulkan Pemerintah Desa kepada Pemerintah Daerah Kabupaten / Kota melalui
mekanisme perencanaan pembangunan Daerah.
Untuk RKPDesa yang telah
disusun ini, memuat beberapa hal yang telah menyesuaikan dengan Permendesa PDTT
Nomor 21 tahun 2020 yakni berbasis IDM dan SDGs Desa sesuai dengan pasal 14,
bahwa pembangunan Desa diawali dengan pendataan Desa.
0 comments:
Posting Komentar